Kegelapan Datang Karena Kepergian Cahaya.
![]() |
Sutarno. |
OPINI MATANUSA -
Lentera Negeri
Oleh Mr.Tons /Sutarno ( Pembina Laskar Cahaya Timur Indonesia ) ,Cikarang ,Jumat 9 Oktober 2020.
Judul tersebut diatas adalah merupakan dua bentuk yang berbeda,tetapi mereka tidak pernah berselisih sebagaimana bentuk lain pada umumnya.
Mereka mampu mempertahankan sebuah kesepakatan yang dibangun sejak awal keberadaan mereka hingga kini dan tidak pernah saling melanggar.
Cobalah kita meniru perilaku antara siang dan malam yang selalu kita alami setiap hari di dalam kehidupan kita selama ini,dengan tanpa ada perbedaan waktunya.
" Prilaku mereka sangat lembut" bahkan kita tidak bisa merasakan pegerakan mereka hingga mereka bertukar posisi dari gelap menjadi terang dan ataupun sebaliknya.
Sungguh cerminan yang luar biasa bagi kita semua,mungkinkah kita mampu melakukan perubahan sesuatu tanpa gaduh dan jatuh korban.maka renungkanlah caranya siang dan malam disertai dengan do'a yg terbaik bagi seluruh anak negeri Indonesia .
Pasti kalian sepakat dengan anak negeri bahwa itu bisa terjadi ,karena mereka ta'at kepada penciptanya ( Allah SWT) Didalam benegara maka ikutilah hukum yang berlaku dinegara itu,masa pergantian pasti akan datang sesuai jadwal aturan dengan sendirinya.
Anak negeri cinta Negara kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Posting Komentar
hello pembaca matanusa